Rumahrakyat.news - Makassar — Anggota DPRD Kota Makassar, Andi Makmur Burhanuddin, SE, kembali menunjukkan komitmennya dalam memperkuat pemahaman masyarakat terhadap regulasi daerah melalui kegiatan Sosialisasi Peraturan Daerah (Sosper) yang digelar pada Senin, 24 November 2025 di Hotel..